Telusuri Yuk Trading Itu Apa?, Serta Pentingnya Belajar Trading!
Sebelum jauh pembahasan kita pada artikel-artikel berikutnya dan belajar trading forex lebih dalam, barangkali, sobat trader pernah mendengar istilah Trading? atau sudah mengenal apa itu trading? disini kita akan membahasnya dan mengapa belajar trading di era saat ini sangat penting bagi kita semua.
Telusuri Yuk Trading Itu Apa?, Serta Pentingnya Belajar Trading!
Sebelum jauh pembahasan kita pada artikel-artikel berikutnya dan belajar trading forex lebih dalam, barangkali, sobat trader pernah mendengar istilah Trading? atau sudah mengenal apa itu trading? disini kita akan membahasnya dan mengapa belajar trading di era saat ini sangat penting bagi kita semua.
Ditengah gempuran kemajuan teknologi dan persaingan ekonomi global yang memanas, banyak sebagian dari kita berusaha untuk memperoleh pemasukan tambahan ataupun pendapatan yang tak terhingga dengan melakukan trading. Namun, impian keuntungan menggiurkan tersebut belum tentu disertai dengan pemahaman dan pengertian yang benar mengenai apa itu trading?
Apa sih itu Trading?
Disini, mengenai pengertian dari trading sendiri ada berbagai versi yang disebutkan oleh para pakar, antaralain :
- Trading adalah saduran dari bahasa Inggris yang berarti melakukan pertukaran barang atau jasa dari satu pihak ke pihak lain.
- Trading adalah sebuah aktivitas memperjualbelikan instrumen investasi dalam jangka waktu yang singkat.
Dari dua pengetian diatas, maka trading di era global dapat kita simpulkan adalah kegiatan jual beli jasa/barang dengan menggunakan instrumen investasi dari satu pihak ke pihak lain pada satu tempat yang disebut pasar keuangan yaitu pasar saham/berjangka.
Mengapa penting belajar Trading?
Tentunya seperti telah kita ketahui, ini adalah era globalisasi dan tentunya era kecanggihan teknologi dan era-nya mudah memperoleh pendapatan yang tak terhingga, maka disini kita kasih tahu ke sobat trader semua, kenapa belajar Trading itu penting? Yuk, kita lihat antaralain sebagai berikut :
- Saat ini trading, dapat dilakukan dimana saja, mau sobat trader di rumah, kantor, maupun di cafe kongkow-kongkow dengan sahabat kalian, yang pasti trading bisa terus jalan dan profit bisa terus mengalir ke rekening kamu sobat trader.
- Trading kini lebih praktis lho, gunakan fitur auto trading yang disediakan oleh broker kamu, yang pasti sobat trader jadi tidak perlu sibuk mantau pergerakan, tinggal kamu sesuaikan dengan trading plan sobat trader.
Setujukah kalian sobat trader?