Review Broker MRG PT MRG Mega Berjangka
Perusahaan broker di Indonesia tentu ada banyak. Tapi untuk yang berkualitas, Anda bisa menghitungnya dengan jari tangan. Salah satu nama perusahaan broker Indonesia adalah PT MRG Mega Berjangka. Apakah Anda menimbang – nimbang menggunakan jasa broker ini? Jika masih bingung, mengapa tidak baca dulu bahasan review broker berikut ini:
Review Broker MRG PT MRG Mega Berjangka
Perusahaan broker di Indonesia tentu ada banyak. Tapi untuk yang berkualitas, Anda bisa menghitungnya dengan jari tangan. Salah satu nama perusahaan broker Indonesia adalah PT MRG Mega Berjangka. Apakah Anda menimbang – nimbang menggunakan jasa broker ini? Jika masih bingung, mengapa tidak baca dulu bahasan review broker berikut ini:
Penjelasan Singkat Perusahaan
Perusahaan ini sekarang memiliki nama MRG Mega Berjangka. Tapi sebelumnya, perusahaan ini lebih dikenal dengan nama Askap Futures. Perubahan nama ini dilakukan awal tahun 2020 tepatnya pada bulan April lalu.
Keputusan perubahan nama ini karena ada pembaharuan struktur untuk memenuhi syarat operasi legal. Berkat perubahan ini, MRG Mega Berjangka terdaftar dengan nomor 002/BAPPEBTI/SP-PN/03/2020 di Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (BAPPEBTI).
Walaupun baru terdaftar beberapa waktu terakhir, pengalaman perusahaan ini sudah cukup banyak. Karena sudah lama beroperasi atas nama Askap, tentu staff yang ada di sini lebih berpengalaman. Bagi Anda yang ingin kualitas layanan dengan staff handal, tentu pilihan broker ini tidak akan salah.
Profil Kondisi Trading
Perusahaan pialang Indonesia ini memiliki profil kondisi trading sebagai berikut:
- Tipe Broker: STP
- Instrumen trading: 19 mata uang dan emas.
- Deposit minimal: dibagi berdasarkan akun. Untuk akun silver, besaran deposit 300 US Dollar. Untuk akun gold, besaran menjadi 500 US Dollar. Sedangkan akun platinum, besarannya mencapai 5.000 US Dollar.
- Leverage: 1:100
- Lot Minimal: 0,1
- Spread: mulai dari 0,8 poin
- Penarikan Deposit: bank – bank lokal Indonesia
Kelebihan
Perusahaan pialang Indonesia ini memiliki banyak kelebihan yang mungkin menarik bagi Anda. Kelebihan tersebut antara lain adalah:
Menggunakan Fitur Social Trading
Platform yang dipilih oleh MRG Mega Berjangka menyediakan layanan Social Trading. Menggunakan fitur ini, semua trader bisa menyalin strategi trader lain dan mengaplikasikannya pada posisi diri sendiri. Karena hal ini, para pemula bisa memanfaatkan analisis dari para veteran untuk mulai belajar mengambil keputusan.
Memiliki Program Afiliasi
Program ini memberikan kesempatan trader untuk mengeruk untung lebih. Jika sudah masuk program afiliasi, Anda akan mendapatkan layanan penuh dari tim MRG.
Penarikan Instant
Perusahaan ini berusaha memberikan layanan penarikan yang efesien. Untuk saat ini, layanan penarikan instan sudah bisa dilakukan hingga dua kali sehari bagi para client-nya.
Membuka Peluang Personal Custom
Platform yang digunakan MRG Mega Berjangka mengizinkan para penggunanya untuk bebas. Semua strategi trading bisa diaplikasikan pada platform tersebut. Hal ini tentu sangat baik bagi trader veteran yang mampu menggunakan banyak alat analisis.
Kekurangan
Walaupun memiliki banyak kelebihan, MRG Mega Berjangka juga memiliki kekurangan yang perlu diperhatikan. Berikut adalah bahasan kekurangan perusahaan broker Indonesia ini:
Layanan Pendidikan Minimal
Walaupun cukup ramah dengan trader pemula, layanan pelatihan dan pendidikan trading di sini masih kecil. Dibandingkan banyak perusahaan broker lain, layanan ini terkesan tempelan saja.
Untuk Layanan Terbaik, Barrier-nya Tinggi
Walaupun terbuka dengan deposit awal yang kecil, Anda akan lebih baik mengambil pilihan akun deposit besar. Anda tentu tidak ingin hanya menggunakan beberapa layanan dan fitur saja selama trading. Karena itu, Anda harus siap modal besar jika ingin trading nyaman di MRG Mega Berjangka.
Sekian bahasan tentang review perusahaan broker forex MRG Mega Berjangka. Terima kasih sudah membaca artikel ini. Mudah – mudahan bahasan dan informasi yang sudah disediakan di atas bisa membantu Anda memilih perusahaan broker!
Instrumen trading: 19 mata uang dan emas.
Nama
MRG MEGA BERJANGKA
Perusahaan
Website
www.mrg.co.id
Kantor Pusat
Senayan City, Panin Tower Lt. 22, Jl. Asia Afrika Lot 19. Jakarta 10270
Bussines Development
Gunawan +62 81313461660
Platform
Metatrader 4
Instrument Asset
Spread
from 2.3
Min Deposit
$500
Laverage
1 : 100
Min Lot
0.1
Headge
Boleh
Scalping
Boleh
Type Akun
Akun Standart,