Memahami Pola Bearish Candlestick Gravestone Doji Dalam Trading

Formasi Gravestone Doji terbentuk pada pergerakan uptrend, maka kemungkinan besar pergerakan harga akan berbalik ke arah downtrend. Harga open dan harga close yang sama menunjukkan sentimen buyer sebelumnya sangat kuat, tetapi telah berbalik mengikuti seller. Harga yang telah mencapai level tertingginya dengan cepat berbalik ke level terendah. Formasi ini adalah bentuk khusus dari pola candlestick Shooting Star yang biasanya cukup valid.

Sep 6, 2019 - 12:08
 0  16530
Memahami Pola Bearish Candlestick Gravestone Doji Dalam Trading
Memahami Pola Bearish Candlestick Gravestone Doji Dalam Trading

Memahami Pola Bearish Candlestick Gravestone Doji Dalam Trading

Pada pembahasan sebelum kita telah mengulas mengenai candlestick dengan pola doji dan macam-macam jenisnya, sehubungan dengan pembahas kita kali ini mari kita ulas lebih mendalam.

 

Formasi Gravestone Doji terbentuk pada pergerakan uptrend, maka kemungkinan besar pergerakan harga akan berbalik ke arah downtrend. Harga open dan harga close yang sama menunjukkan sentimen buyer sebelumnya sangat kuat, tetapi telah berbalik mengikuti seller. Harga yang telah mencapai level tertingginya dengan cepat berbalik ke level terendah. Formasi ini adalah bentuk khusus dari pola candlestick Shooting Star yang biasanya cukup valid.

Pola Gravestone Doji, adalah pola yang terbentuk ketika harga pembukaan, rendah, dan penutupan semua berdekatan satu sama lainnya dengan bayangan atas yang panjang.

Doji yang pertama merupakan Gravestone Doji Star, Doji yang satu ini merupakan salah satu pola bearish candlestick pembalikan yang signifikan terutama terjadi di bagian atas uptrend.

Pola ini menunjukan bahwa nilai harga pembukaan, penutupan, serta nilai harga terendahnya berada pada nilai yang sama.Setelah uptrend, pola Gravestone Doji ini memberikan sinyal ke pedagang bahwa uptrend bisa berahir dan posisi buy harus di tutup. Pola Gravestone Doji Star tebentuk ketika pembeli mampu menekan harga ke atas. dan tekanan dari penjual mampu mendorong harga kembali ke harga pembukaan.

 

 

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow

kumpultrader Mau informasi lengkap dari kumpultrader ? Join di Group Telegram Kumpultrader ... klik Link https://t.me/kumpultraderdotcom